• Info Kopi

    Kopi Dari 3 Daerah ini Paling Top, Juara di Ajang KKSI 2021

    Dewan juri mengumumkan pemenang Kontes Kopi Spesialti Indonesia (KKSI) 2021, yang diikuti 482 peserta. Juara pertama untuk jenis Kopi Robusta diraih Martina Rinasih asal Jambu, Semarang, Jawa tengah dengan nilai 88,63 poin. Juara pertama untuk jenis Kopi Arabica Natural diraih Sabardi dari…